Senin, 11 November 2013

Kamen Rider Kiva

Disiarkan 2008-2009, selama 48 episode, Kamen Rider Kiva berkisah mengenai dua karakter dan dua alur cerita, Kurenai Wataru yang menjadi Kamen Rider Kiva untuk melawan Fangires pada tahun 2008 dan ayahnya Kurenai Otoya yang berinteraksi dengan yang Fangires dan Fangire Hunters pada tahun 1986 secara langsung mempengaruhi kehidupan anaknya
  
Kamen Rider Kiva (仮面ライダーキバ Kamen Raidā Kiba?): serial yang pilihan grup di 5 rider.
Jumlah episode: 48
 
 
 
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar