Di sebuah kota yang bernama Futo atau disebut juga Wind Capital, ada
banyak kincir angin dan orang-orang hidup dalam damai. Namun, Keluarga
Sonozaki menjual memori stick USB misterius bernama “Gaia Memory” kepada
penjahat yang menggunakannya untuk menjadi monster yang disebut
“Dopants” dan melakukan kejahatan. Pihak kepolisian pun tidak berdaya
untuk menghentikan mereka. The hardboiled detektif, Hidari Shotaro yang
bekerja sama dengan Phillip yang misterius dan memiliki Gaia Memory.
Dengan menggunakan Gaia Memory mereka sendiri, Shotaro dan Phillip
menggunakan sabuk Double Driver untuk berubah dan bergabung menjadi
Kamen Rider Double untuk melawan ancaman Dopant.
Jumlah episode: 49
Tidak ada komentar:
Posting Komentar