Sabtu, 09 November 2013

Kamen Rider V3

Kamen Rider V3 (仮面ライダーV3 Kamen Raidā Buisurī) (bahasa InggrisMasked Rider V3 atau Masked Rider Version 3) adalah program acaraserial televisi karangan Shotaro Ishinomori yang dibuat oleh Toei. Kamen Rider V3 adalah serial Kamen Rider yang ke-2 dari serangkaian serial Kamen Rider. Serial yang terdiri dari 52 episode ini merupakan hasil produksi bersama Mainichi Broadcasting System / NET, dan disiarkan di Jepangmulai tanggal 17 Februari 1973 sampai dengan tanggal 9 Februari 1974.

Hiroshi Miyauchi, yang diperankan karakter utama di V3, Shiro Kazami, juga dinyanyikan lagu pembuka yang judul Fight! Kamen Rider V3 (斗え!仮面ライダーV3 Tatakae! Kamen Raidā Bui Surī). Mengikuti sukses di V3, Miyauchi juga diperankan serial tokusatsu banyak, seperti Himitsu Sentai GorangerJ.A.K.Q. DengekitaiKaiketsu ZubatTokkei WinspectorTokkyuu Shirei Solbrain dan Chouriki Sentai Ohranger.

 awalnya ia adalah Kazami Shiro yang menjadi saksi pembunuhan yang dilakukan oleh grup teroris baru bernama Destron. Sejak saat itu ia diincar Destron untuk dibunuh karena telah menjadi saksi aktivitas jahat Destron. Suatu ketika Destron mengutus mutan untuk mencari Kazami untuk dibunuh, setibanya mutan tersebut dirumahnya ia langsung membantai habis dengan sadis Kazami & keluarganya. Beruntung Kazami masih terselamatkan berkat pertolongan Kamen Rider Ichigo & Nigo, tetapi keluarganya tidak. Sejak saat itulah Kazami memohon kepada Kamen Rider Ichigo & Nigo agar dirinya diubah menjadi Cyborg seperti mereka untuk menghancurkan Destron. Kendaraan V3 adalah motor yang disebut Hurricane lalu kamen rider v3 mempunya rekan ia adalah Yuki joji yang berprofesi sebagai ilmuan yang bekerja untuk organisasi jahat Destron, tetapi ia dikhianati dan terancam di bunuh oleh Destron. Pada saat ia akan dicelupkan diatas cairan asam panas & beracun ia diselamatkan oleh rekan-rekan sesama ilmuannya. Walau selamat, ia harus kehilangan sebelah tangannya. Lalu iapun menjalani operasi cybernetic untuk menggantikan sebelah tangannya menjadi tangan mekanik, tangan tersebut dapat diubah-ubah menjadi senjata. Iapun bergabung dengan Kamen Rider V3 untuk menghadapi Destron. Motor Riderman adalah Rider Machine. Ia muncul di seri Kamen Rider V3.

Add caption



Tidak ada komentar:

Posting Komentar